Pengertian dan Langkah Membuat Proposal Kegiatan


          Proposal kegiatan adalah sebuah karya tulis berupa lampiran rancangan kegiatan kerja yang sengaja dibuat dalam rangka mengajukan usulan kepada pihak terkait agar mendapatkan izin atau persetujuan atas kegiatan yang akan dilaksanakan



Contoh Proposal kegiatan biasanya berupa surat pengajuan untuk meminta suatu permintaan atau permohonan bantuan baik berupa materi uang maupun barang kepada pihak terkait seperti perusahaan swasta dan perusahaan milik pemerintahan agar proposal kegiatan kerja bisa dibantu sesuai harapan.


          
Macam-macam contoh proposal tergantung dari bentuk jenis kegiatan kerja, seperti  proposal kegiatan,proposal kegiatan sekolah, proposal usaha, proposal ptk,proposal penelitian,proposal skripsi, proposal acara, proposal penawaran, proposal mencari sponsor dan proposal lainnya






Bagaimana cara membuat contoh bentuk format proposal yang baik dan benar ? 







 


Contoh penulisan proposal yang baik dan benar adalah mampu memberikan keterangan dan sejumlah informasi secara detail mengenai visi, misi dan tujuan proposal kegiatan itu dibuat.





Sebuah proposal kegiatan yagn baik dan benar harus memiliki susunan sebagai berikut :




1. Latar belakang


2. Masalah


3. Tujuan


4. Sasaran


5. Pelaksanaan


6. Jadwal Pelaksanaan


7. Anggaran Pelaksanaan


8. Penutup





Sistematika bentuk format contoh membuat proposal usaha kecil seperi berikut;





1. Judul Proposal

Judul proposal kegiatan ini merupakan judul kegiatan, misalnya “Proposal bantuan usaha kecil konveksi kaos"



2. Latar Belakang

Latar belakang proposal kegiatan usaha ini berisi dasar atau alasan suatu kegiatan perlu dilakukan.



3. Tujuan

Tujuan proposal kegiatan usaha adalah hasil yang diharapkan dari kegiatan yang diadakan



4. Kegiatan

Kegiatan proposal usaha ini berisi kegiatan pokok yang akan dilaksanakan, biasanya dilampiri dengan jadwal kegiatan secara lengkap.



5. Anggaran

Anggaran proposal kegiatan ini harus dilampirkan secara rinci dan detail.

untuk membuat suatu proposal ada baiknya kalian mengetahui sitematik penulisan Proposal agar tidak berantakan proposal yang kalian tulis dan terkesan profesional.